Sabtu, 12 Januari 2013

Budidaya Perikanan Nasa


Kolam (kolam terpal,kolam tanah,kolam tembok) yang baik untuk  ikan/udang

  Bersih
  Keasaman (pH) netral
  Pakan alami  ideal
  Kedalaman ideal
  Suhu sesuai

Produk Nasa yang digunakan Yaitu TON,PocNasa,Hormonik dan Viterna

TON sebagai pupuk kolam dengan dosis : 1 sendok makan dicampurkan pada 10 liter air kemudian disiramkan ke kolam. Pemberian TON yang baik saat setelah olah tanah dan pengeringan dasar kolam, dimana kolam dimasukkan air hingga ketinggian 10-20 cm, kemudian siramkan produk TON biarkan selama 4-5 hari untuk membentuk pakan alami ikan yaitu plankton terlebih dahulu serta pengkondisian kolam agar siap untuk ditebar ikan. Setelah 4-5 hari dari penyiraman TON pada kolam, masukkan kembali air ke kolam hingga ketinggian air sekitar 60-80 cm, kemudian baru masukkan bibit ikan/ lele. Sebaiknya pemasukkan bibit lele saat pagi hari atau sore hari dimana suhu permukaan kolam tidak terlalu panas.
1 Hektar Kolam/tambak hanya memerlukan Pupuk Tambak Organik TON sebanyak 6 Kg (sampai panen). Praktis & hemat. Pupuk TON sangat signifikan sebagai pengganti UREA dan pupuk kandang di tambak. Cepat menumbuhkan plankton & zooplankton sebagai pakan alami Ikan,udang & bandeng sehingga cepat tumbuh besar, cepat panen, & irit pakan, mencegah ikan stress, meningkatkan kadar oksigen terlarut dalam air,  menetralkan senyawa beracun di tambak

 Pemakaian TON Saat Pemeliharaan Siram ke air kolam/tambak 1 – 2 kg per hektar tiap 15-20 hari sekali.

Untuk Pakan
 PocNasa,Hormonk,Viterna di campur terlebuh dahulu menjadi satu larutan, dosis : 1 tutup botol campuran tersebut
dicampurkan pada 1 liter air kemudian disemprotkan atau dicampurkan pada per 3 kg pakan pelet ikan, dikeringanginkan sekitar 5 menit agar cairan produk NASA dapat meresap kedalam pakan pelet, baru kemudian diberikan kepada ikan.
 


0 komentar:

Posting Komentar